Penelitian ini bertujuan untuk menguji bagaimana strategi brand extension dari merek induk mempengaruhi niat beli dan niat e-WOM pelanggan pada merek perluasan di industri perbankan, secara khusus …
Interactivity didefinisikan sebagai kemampuan media untuk menyediakan synchronous communication dengan menekankan kecepatan respon dan kualitas informasi. Penelitian sebelumnya telah mempelajari te…
Seiring dengan perkembangan digital saat ini, pelanggan beralih ke M-Banking sebagai cara yang nyaman untuk mengelola keuangan mereka. Hal ini mengarahkan pelanggan pada tren pengembangan penggunaa…
Dunia pemasaran memasuki era baru Marketing 4.0, dimana adanya perubahan fokus kepada penciptaan dan pengelolaan interaksi dengan konsumen dan dengan demikian menciptakan proses komunikasi tingkat …
Pada tahun 2022, industri perfilman Indonesia mengalami kebangkitan setelah dua tahun terdampak oleh pandemi Covid-19. Pembatasan yang diberlakukan selama pandemi dan perubahan perilaku konsumen te…
Industri fesyen adalah salah satu kontributor utama pada sektor ekonomi kreatif di Indonesia. Produk domestik bruto (PDB) industri tekstil dan pakaian jadi mencapai Rp35,17 triliun pada kuartal II …