Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas Bitcoin dan Ethereum sebagai instrumen hedging terhadap risiko portofolio saham di lima indeks negara berkembang, yaitu LQ45 (Indonesia), IBO…
Penelitian ini bertujuan untuk mengamati dua bias perilaku trader di pasar cryptocurrency bitcoin yaitu disposition effect dan herding. Menggunakan analisis round trip dan survival, diamati reverse…