Kreativitas dan inovasi merupakan faktor yang dituntut untuk terus ditingkatkan dalam sebuah organisasi termasuk pada organisasi sektor publik karena selalu dikaitkan dengan kualitas pelayanan yang…
Lembaga Publik memiliki peran penting pada kebijakan publik pada suatu negara dalam rangka menangani dan memulihkan dampak dari Pandemi COVID-19. Hal ini mendorong pentingnya mengelola Public Servi…
Penelitian dilakukan untuk mengetahui pengaruh public service motivation dan meaningful work terhadap kinerja pegawai dengan work engagement sebagai variabel mediasi pada pegawai di Inspektorat Jen…
Meningkatkan kinerja karyawan menjadi fokus salah satu otoritas layanan publik di Indonesia untuk meningkatkan kualitas layanan publik pada kinerja yang akan datang disebabkan oleh penurunan indeks…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji peran knowledge management dan public service motivation dalam mempengaruhi organizational commitment pada Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan. Selain itu…
ASN memiliki peran krusial dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik dan memberikan pelayanan publik berkualitas Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh public service motiva…
Seiring dengan meningkatnya tuntutan lingkungan kerja, Badan Kepegawaian Negara (BKN) melakukan reformasi birokrasi dan terus berusaha untuk meningkatkan kinerja pegawai dan organisasinya. Hal ters…